Silaturahmi Pengurus Perbakin Pessel Serahkan KTA Anggota Club

0 6

Pesisir Selatan, Tinta Rakyat – Pengurus Persatuan Penembak Indonesia (Perbakin) Cabang Pesisir Selatan (Pessel), adakan silaturahmi dengan pengurus dan club penembak di wilayah Pesisir Selatan sekaligus penyerahan KTA anggota Club, pada Kamis (19/05/2022).

Dibawah arahan Ketua Umum Pengurus Cabang (Pengcab) Perbakin Pessel AKBP. Sri Wibowo, S.IK, dan Ketua Harian Rolly Fardinan, terus mengsosialisakan kegiatan dan peizinan dari club menembak di bawah naugan Perbakin Pesisir Selatan.

Ketua Umum Pengcab Perbakin Pessel AKBP. Sri Wibowo, S.IK, dan Ketua Harian Rolly Fardinan, didampingi Wakil Ketua Umum AKP. Gusfriandi mengatakan bahwa dalam Penyerahan KTA tersebut untuk club-club yang berada di bawah naungan Pengcab. Perbakin Pessel diantaranya terdiri dari Garda Pessel, Lagan Hunting Club, Bintang Ranah Club, Club Rajawali Saiyo.

Ketua Umum AKBP. Sri Wibowo bersama Ketua Harian Rolly Ferdian menyampaikan bahwa Di setiap KTA ada QR code, yang apabila di Scan akan langsung secara otomatis semua data dan kegiatan muncul.

“Disetiap KTA ada QR code, yang apabila di Scan akan langsung secara otomatis semua data dan kegiatan muncul,” jelasnya.

Lanjutnya, disela-sela acara tersebut sekaligus berlangsung acara perpisahan dengan wakil ketua umum AKP. Gusfriandi yang pindah tugas, dan dilanjutkan dengan pemberian cendramata dari Perbakin Pessel bersama club-club Perbakin Pessel.

Terakhir dalam penutupan acara di berikan kenangan-kenagan Perbakin Pessel yang serahkan langsung oleh Ketua umum Perbakin Pessel AKBP. Sri Wibowo, S.Ik kepada AKP. Gusfriandi. (JA)

Ads

IMG-20230107-WA0016
20221218_171931
IMG-20221218-WA0002
20240106_175354
IMG-20230107-WA0016 20221218_171931 IMG-20221218-WA0002 20240106_175354

Tinggalkan pesanan

Alamat email anda tidak akan disiarkan.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. Accept Read More

Do NOT follow this link or you will be banned from the site!